Wijaya Kusumah
Wijaya Kusumah Guru

Teacher, Motivator, Trainer, Writer, Blogger, Fotografer, Father, Pembicara Seminar, dan Workshop Tingkat Nasional. Sering diminta menjadi pembicara atau nara sumber di bidang ICT,Eduprenership, Learning, dan PTK. Siapa membantu guru agar menjadi pribadi yang profesional dan dapat dipercaya. Wijaya adalah Guru SMP Labschool Jakarta yang doyan ngeblog di http://wijayalabs.com, Wijaya oleh anak didiknya biasa dipanggil "OMJAY". Hatinya telah jatuh cinta dengan kompasiana pada pandangan pertama, sehingga tiada hari tanpa menulis di kompasiana. Kompasiana telah membawanya memiliki hobi menulis yang dulu tak pernah ditekuninya. Pesan Omjay, "Menulislah di blog Kompasiana Sebelum Tidur". HP. 08159155515 email : wijayalabs@gmail.com.

Selanjutnya

Tutup

Video Pilihan

Kisah Omjay: Bagaimana Rasanya Punya Cucu Pertama?

27 Oktober 2024   16:22 Diperbarui: 27 Oktober 2024   16:25 172 9 7

Input sumber gambar dokpri
Input sumber gambar dokpri

Pagi ini Omjay menjadi MC alias Momong CUCU.  Omjay menjadi MC hari Sabtu dan Minggu. Omjay pergi ke rumah cucu di Springhill Yume Lagoon, Cisauk Tangerang.

https://youtu.be/LcVn_cqW-5c?si=APimnB_5M06ikZ5W

Rasanya Memiliki Cucu Pertama perempuan tak bisa dituliskan dengan kata-kata. Rasanya seperti bermimpi indah. Sebuah Pengalaman yang Tak Terlupakan sepanjang hidup di dunia. Omjay bersyukur kepada Allah SWT.

Input sumber gambar dokpri
Input sumber gambar dokpri

Menjadi seorang kakek atau nenek adalah salah satu momen paling membahagiakan dalam hidup. Kita pasti akan menua dan bahagia bersama anak cucu.

Saat cucu pertama lahir, perasaan yang muncul bisa sangat mendalam dan beragam. Omjay dan istri merasakan kebahagiaan yang tak terkira. Tanaya Faza Atisa menjadi cucu perempuan pertama yang tak terlupakan.

Input sumber gambar dokpri
Input sumber gambar dokpri

Berikut ini adalah beberapa pengalaman dan perasaan yang sering dirasakan oleh para kakek-nenek saat menyambut cucu pertama mereka.

Input sumber gambar dokpri
Input sumber gambar dokpri

1. Kebahagiaan yang Meluap

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4