Video Pilihan

Cara Meluruskan Rambut dengan Memakai Shampo 3 in 1

27 Desember 2019   21:00 Diperbarui: 27 Desember 2019   21:09 37 0 0

review shampo pelurus rambut  - kali ini aku ingin membahas mengenai shampo pelurus rambut yang lagi viral yaitu shampo 3 in 1, paket pelurus rambut ini terdiri dari shampo, conditioner dan masker rambut. paket shampo pelurus rambut ini dikemas dalam botol pelastik ukuran 80 mL. Menurut Klaimnya produk ini bisa melueuruskan rambut secara alami. 

shampo pelurus rambut pria  juga bisa digunakan oleh wanita. sayangnya produk ini memiliki beberapa kekurangan terutama dari shampo yang masih mengandung SLS dan pengawet golongan paraben. selain itu formulasi dari masker dan conditioner itu sama hanya ada kandungan asam stearat yang membedakannya dan itupun tidak berpengaruh banyak ke kinerja masker rambut karna hanya berfungsi sebagai pengental produk saja.

cara menggunakan shampo pelurus rambut 3in1 yang pertama produk ini kamu bisa gunakan 1 minggu sebanyak 3 kali, masker cukup 1 kali dalam seminggu saja setelah menggunakan shampo. untuk masker rambut didiamkan selama 10 - 15 menit agar masker meresap ke dalam rambut. 

Jangan menggunakan conditioner sebelum menggunakan masker karena sel rambut akan tertutup dan masker tidak akan terserap sempurna. Selanjutnya kamu bilas masker dengan menggunakan air biasa saja jangan menggunakan air panas karna akan berpotensi membuat rambut kamu menjadi rontok.

review shampo pelurus rambut , pada saat menggunakan masker jangan sampai ada residu atau sisa masker yang tertinggal di rambut karna akan menyebabkan rambut berketombe dan gatal. Untuk hasil pemakaian shampo pelurus rambut 3 in 1 kamu bisa totonton video berikut ini : 


Shampo pelurus rambut yang ada di indomaret, sayangnya produk pelurus rambut 3 in 1 ini hanya di jula di toko online seperti shopee dan tokopedia untuk kisaran harga sekitar Rp.10.000 - Rp.20.000.-.