Me Time. Merupakan waktu untuk diri sendiri. Seorang diri melakukan berbagai hal. Misalnya baca, menulis, melukis, mendengar musik, traveling seorang diri
Black Eyes, Black Mind, Empty Mind. Sederhananya adalah dalam kesendirian menutup mata dan kosongkan pikiran.
Dengan iringan suara alam atau musik lembut, dengan imajinasi buat lingkaran besar di atas kepala, lalu isi dengan segala ketidaksukaan, kesalahan, dendam, amarah, sakit hati dan lain sebagainya.