Natalis Ransi
Natalis Ransi Penulis

Iman, pengharapan dan kasih...

Selanjutnya

Tutup

Video

Apa itu Frequent Pattern Analysis

1 Mei 2025   21:19 Diperbarui: 1 Mei 2025   21:48 35 1 0


Pada seri kuliah kali ini kami membahas tentang prequent pattern. Materi ini menjadi penting sebagai dasar mempelajari teknik asosiasi.

Kuliah data mining: dokpri
Kuliah data mining: dokpri

Kami menggunakan buku teks : data mining, technic and concepts. Buku ini ada tersedia ringkasan berupa ppt. Dan dapat didownload di internet.