Wijaya Kusumah
Wijaya Kusumah Guru

Teacher, Motivator, Trainer, Writer, Blogger, Fotografer, Father, Pembicara Seminar, dan Workshop Tingkat Nasional. Sering diminta menjadi pembicara atau nara sumber di bidang ICT,Eduprenership, Learning, dan PTK. Siapa membantu guru agar menjadi pribadi yang profesional dan dapat dipercaya. Wijaya adalah Guru SMP Labschool Jakarta yang doyan ngeblog di http://wijayalabs.com, Wijaya oleh anak didiknya biasa dipanggil "OMJAY". Hatinya telah jatuh cinta dengan kompasiana pada pandangan pertama, sehingga tiada hari tanpa menulis di kompasiana. Kompasiana telah membawanya memiliki hobi menulis yang dulu tak pernah ditekuninya. Pesan Omjay, "Menulislah di blog Kompasiana Sebelum Tidur". HP. 08159155515 email : wijayalabs@gmail.com.

Selanjutnya

Tutup

Video

Silahturahim ke Rumah Ayah Didi Aktivis Partai Buruh dan Mantan Pengurus PB PGRI

19 Mei 2024   12:49 Diperbarui: 19 Mei 2024   20:23 1011 10 9

Walaupun usianya sudah 68 tahun, namun semangat menulisnya tidak pernah pudar. Beberapa kali Omjay membaca tulisan beliau di Kompasiana masuk kolom terpopuler. Pembacanya lumayan banyak juga. Tidak kalah dengan penulis Kompasiana yang sudah lama.

Berikut ini akun beliau di kompasiana, Halaman Artikel Profil Didi Suprijadi - Kompasiana.com 

Input sumber gambar dokpri
Input sumber gambar dokpri

Bagaimana cara Omjay mengajak ayah Didi aktif menulis di Kompasiana?

Omjay meminta beliau untuk membaca kolom menu k-reward dan mengajari beliau cara upload video supaya menjadi blogger ternama. Omjay sudah pernah menuliskan dan menerbitkan bukunya.

Dalam buku tersebut Omjay tuliskan bagaimana sebuah tulisan dapat menembus dinding istana, dan akhirnya diundang makan siang presiden Jokowi di istana negara.

Input sumber gambar dokpri
Input sumber gambar dokpri

Penutup

Teruslah menulis di kompasiana. Ada orang yang tidak suka tulisan anda itu biasa. Jadikan itu sebagai pemicu dan pemacu untuk mendapatkan predikat blogger ternama Indonesia.

Ayah Didi dan Omjay/dokpri
Ayah Didi dan Omjay/dokpri

Demikianlah kisah Omjay kali ini bersilahturahmi ke rumah ayah Didi. Semoga Kisah Omjay ini memberikan inspirasi kepada kawan-kawan untuk rajin menulis di Kompasiana.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5